images

Sep 11 2023

Pemuda Solok Selatan Gelar Futsal Cup

Padang Aro (ANTARA) - Pemuda di Kabupaten Solok Selatan menggelar futsal cup untuk menyambut hari sumpah pemuda sekaligus menghindarkan generasi muda dari pergaulan negatif.

"Sumpah pemuda memang satu bulan lagi tetapi sejak sekarang sudah kami mulai menyambutnya sekaligus membangkitkan semangat generasi muda agar selalu berbuat hal positif dan menghindari kenakalan remaja," kata Ketua Panitia pelaksana Budiman, di Padang Aro, Senin. Menurut dia, dengan berolahraga maka generasi muda bisa berfikir lebih jernih dan menghindari pergaulan bebas yang bisa merusak mental.

Selain itu katanya, futsal...

images

Sep 02 2023

PT Supreme Energy Muara Laboh Lakukan Terobosan

Solsel, fajarsumbar.com - Tingkatkan Sumber Daya Manusia (SDM) di lingkungan Perguruan Tinggi (PT) Solok Selatan, sebuah perusahaan panas bumi terbesar di Asia Tenggara PT Supreme Energy Muara Laboh lakukan terobosan.

Dalam rangka mendukung pengembangan ilmu pengetahuan terutama bagi Sumber Daya Manusia muda yang ada di Solok Selatan. PT. Supreme Energy Muara Laboh (SEML) hadir di Kampus PSDKU (Program Studi di Luar Kampus Utama) Politeknik Negeri Padang, Lubuk Malako, Sangir Jujuan, Kabupaten Solok Selatan (Solsel), Sabtu (2/9/2023).

Kegiatan yang bertajuk Kuliah Umum ini dibuka oleh Waki...

images

Aug 25 2023

Dorong Kemajuan Ekonomi Masyarakat: SEML Latih UMKM Naik Kelas

Solsel, Padek — PT Supreme Energy Muara Laboh (SEML) tiada henti untuk terus mendorong kemajuan dan perkembangan ekonomi masyarakat yang ada di Pauh Duo, Kabupaten Solok Selatan (Solsel), Sumatera Barat. Buktinya, terdapat 21 pelaku UMKM yang ada Pauh Duo, mendapat kesempatan mengikuti Workshop UMKM Naik Kelas yang digelar di GOR Gelora Energy, Kamis (24/8).

Kegiatan itu kolaborasi Supreme Energy dengan Bisnis Indonesia. Pada kesempatan itu, Site Support Manager PT Supreme Energy Muara Laboh, Erwin Patrisa Floris mengatakan pelatihan untuk pelaku UMKM itu merupakan bentuk kepedulian Supreme E...

Aug 25 2023

Upaya Supreme Energy Maju Bersama Warga Solok Selatan

“Sekarang kami berpikir bagaimana usaha bisa berkembang. Caranya [produk makanan kami] harus dijual ke luar daerah.” Harapan itu terlontar dari Yola Vitaloka, admin Koperasi Produsen Sinar Mas Pekonina (KPSMP). Dia bersama puluhan pelaku UMKM yang ada di Kabupaten Solok Selatan, Sumatra Barat, mendapat kesempatan mengikuti Workshop UMKM Naik Kelas yang digelar PT Supreme Energy Muara Laboh (SEML) di GOR Gelora Energy, Kamis (24/8).

Menurutnya, KPSMP punya mimpi besar untuk memasarkan produk makanan ke luar daerah. Selama ini, koperasi tersebut hanya menyiapkan masakan untuk kebutuhan pekerja ...

images

Aug 24 2023

Melihat Peran Supreme Energy dalam Mendorong Kemajuan UMKM di Solok Selatan

Bisnis.com, PADANG ARO - PT Supreme Energy Muara Laboh (SEML) terus konsisten dalam menjalankan pilar ekonomi untuk memberikan dampak positif kepada masyarakat di Pauh Duo, Kabupaten Solok Selatan, Sumatra Barat.

Hal ini dibuktikan dengan konsistensi Supreme Energy dalam mendorong perkembangan UMKM, mulai dari pelatihan SDM pelaku UMKM hingga menyiapkan infrastruktur pasar tradisional. "Hari ini kita latih 21 orang pelaku UMKM untuk mempromosikan produknya, sehingga bisa dijual di media sosial secara luas. Dengan demikian, penjualan produk UMKM ini tidak sebatas di lokal saja," kata Site Supp...

images

Aug 22 2023

Gandeng Bisnis Indonesia, Supreme Energy Dorong Ekonomi Masyarakat di Solsel

SOLSEL, RADARSUMBAR.COM – PT. Supreme Energy Muara Laboh (SEML) tiada henti untuk terus mendorong kemajuan dan perkembangan ekonomi masyarakat yang ada di Pauh Duo, Kabupaten Solok Selatan, Sumatera Barat.

Buktinya pada Kamis (24/8/2023) ini, ada 21 pelaku UMKM yang ada Pauh Duo mendapat kesempatan mengikuti Workshop UMKM Naik Kelas yang digelar di GOR Gelora Energy. Kegiatan itu kolaborasi Supreme Energy dengan Bisnis Indonesia.

Pada kesempatan itu, Site Support Manager PT Supreme Energy Muara Laboh, Erwin Patrisa Floris mengatakan pelatihan untuk pelaku UMKM itu merupakan bentuk kepedulian ...

images

Aug 22 2023

PT Supreme Energy Gelontorkan Dana CSR Untuk Pemkot PagarAlam

Pagaralam, SP — Meski masih menanggung biaya hutang investasi, akan tetapi selaku perusahaan yang mengerti dan bertanggung jawab tidak menyurutkan PT Supreme Energy Rantau Dedap membantu program-program pemerintah terhadap eksplorasi yang dilakukan. Terbukti ,Selasa (22/08 ] perusahaan ini menggelontorkan dana Coorporate Social Responsibility (CSR) (tanggung jawab sosial perusahaan) guna membantu program- program Pemerintah kota Pagaralam.

Penyerahan dana CSR secara simbolis oleh Hazairiadi yang akrab disapa Adi selaku Humas Supreme Energy Pagaralam di aula SD Negeri 74 Pagaralam kepada ketu...

images

Aug 10 2023

Anak Usaha UT Akuisisi Saham Supreme Energy Sriwijaya

Jakarta, Petrominer – PT Energia Prima Nusantara (EPN) secara resmi mengambil alih (akuisisi) 40,476 persen saham baru yang diterbitkan oleh PT Supreme Energy Sriwijaya (SES). Perjanjian Pengambilan Bagian (Subscription Agreement) saham tersebut dilakukan di Jakarta, Senin (7/8).

EPN adalah sebuah perusahaan yang 51,01 persen sahamnya dimiliki oleh PT United Tractors Tbk (UT) dan 48,99 persen oleh PT Pamapersada Nusantara (PAMA). Sementara SES merupakan salah satu pemegang saham PT Supreme Energy Rantau Dedap (SERD), perusahaan pemegang Izin Panas Bumi dengan kapasitas 2 x 49 MW yang telah ber...

images

Aug 09 2023

United Tractors’ subsidiary company enters SSA with Geothermal Company

The Jakarta Post, Jakarta - PT Energia Prima Nusantara (EPN), a company that is 51.01 percent owned by PT United Tractors (UT) and 48.99 percent owned by PT Pamapersada Nusantara (PAMA), signed a Subscription Agreement (SSA) on Monday (7/8) to acquire 40.476 percent of a set of new shares issued by PT Supreme Energy Sriwijaya (SES). SES is one of the shareholders of PT Supreme Energy Rantau Dedap (SERD), owner of a geothermal license with an existing capacity of 2 x 49 MW that has been operating in Lahat regency, City of Pagar Alam, and Muara Enim regency, all in South Sumatra. Prior to the r...

images

Jul 26 2023

MAN 1 Solsel, Kedatangan Tim PT Supreme Energy Muara Labuh, Dukung Murid Berprestasi

Muaralabuh - Tim Relation dari PT Supreme Energy Muaralabuh (PT.SEML) yang terdiri dari Erwin Patrisa Floris (Site Suport Manager), Bujang Joan (Relation Suport) dan M. Roza (Relation Officer) berkunjung ke MAN 1 PK Solsel, yang diterima Kepala MAN, Zulkifli diruang kerjanya, Selasa (25/7/2023).

Kepala MAN 1 Solok Selatan Zulkifli didampingi Wakil Kepala Bidang Sapras Sosri Edi, Wakil Kepala Bidang kesiswaan Asmiroza usai menerima kunjungan Tim PT SEML, menyampaikan apresiasinya pada tamu tersebut.

Pasalnya tim tersebut datang, dalam rangka menyampaikan beberapa program perusahaan tersebut unt...